Tips Puasa Sehat Tubuh Tetap Bersemangat
Tips Puasa Sehat – Perlu diperhatikan tentang menjaga kesehatan ketika bulan ramadhan datang. Saat puasa tubuh akan banyak mengalami perubahan pola makan, agar aktifitas pada bulan ramadhan tidak tergganggu tips puasa sehat sangat diperlukan. Harus di terapkan pola puasa sehat terutama pada pola makan berbuka dan sahur dengan makanan bernutisi cukup.
Tips puasa sehat dengan menghindari makanan yang sebaiknya di konsumsi saat puasa adalah tips puasa sehat untuk ibu hamil ataupun menyusui. Karena khusus ibu hamil atau menyusui makanan selain porsinya lebih banyak juga harus mengurangi konsumsi gula, kopi dan makanan bersantan karena makanan ini sulit dicerna tubuh.
Berikut tips puasa sehat yang dapat anda lakukan selama menjalani ibadah puasa ramadan.
Tips Puasa Sehat
Agar badan tetap sehat selama berpuasa dan tidak mengalami dehidrasi berikut tips puasa sehat.
Tips Puasa Sehat Dengan Minum Air Putih
Dehidrasi adalah masalah yang paling sering terjadi di saat berpuasa. Tips puasa sehat menganjurkan untuk benyak mengonsumsi air putih saat berbuka, sebelum tidur dan santap sahur. Minimal 8 gelas perhari atau setara dengan 1.5liter air. {Baca: Tips Puasa Saat Hamil dan Menyusui }
Tips Puasa Sehat Dengan Menu Sehat
Untuk sahur atau berbuka pilihlah menu sehat untuk lebih mendetail apa yang masuk dalam tubuh anda yaitu dengan membuat daftar menu sehat untuk sahur dan berbuka. Agar tips puasa sehat di bulan ramadhan berjalan baik saat berbuka mulailah dengan makanan ringan seperti kurma dan meminum segelas air putih. saat sahur pilih waktu terdekat dengan waktu imsyak agar memberikan rasa kenyang lebih lama saat berpuasa.
Menu sehat terdiri dari makanan 4 sehat 5 sempurna. Susu baik untuk tubuh, namun pilih susu rendah lemak untuk menjaga kadar gula ditubuh anda, saat sahur tips puasa sehat menganjurkan untuk mengonsumsi buah dan sayur sebagai sumber vitamin dan energi dalam tubuh.
Tips Puasa Sehat Dengan Beristirahat
Berilah cukup waktu tubuh anda untuk beristirahat. Hal ini akan membantu tubuh anda mengumpulkan energi. Hindari sinar matahari di siang hari karena dapat menimbulkan dehidrasi.
Tips Puasa Sehat Dengan Olahraga
Jangan berolahraga terlalu keras. Olahraga ringan sangat dianjurkan untuk menjaga tubuh tetap prima dan menjaga kualitas oksigen di dalam tubuh.
Tips Puasa Sehat Untuk Penderita Maag
Penderita sakit maag terkadang tidak diijinkan menjalani puasa. Namun bagi penderita maag yang diperbolehkan puasa selain menggunakan tips puasa diatas khusus penderita maag ada tambahan yaitu bagi penderita maag tetap di wajibkan minum obat dengan menyesuaikan waktu. Konsumsi sayur dan buah berserat tinggi, jangan mengonsumsi gorengan dan makanan yang kering karena sulit dicerna, hindari makanan instans dan perbanyak minum air putih.
Makanan yang harus dihindari saat berbuka maupun sahur diantaranya.
• Ubi, sawi, kol, minuman bersoda, cokelat dan pisang makanan ini mengandung gas, jika di makan berlebihan akan membuat perut kembung.
• Susu full krim, kopi dan sari buah sitrus adalah makanan yang dapat merangsang asam sebaiknya harus dihindari untuk tips puasa sehat.
• Kolak, es teler, eh buah dan cake mengandung gula yang cukup tinggi. Jangan berlebihan mengonsumsinya agar tidak merusak sistem tips puasa sehat saat bulan ramadan agar tetap menjaga kesehatan gula darah anda.
• Jeroan, santan dan daging berlemak juga harus dihindari karena sulit dicerna sehingga menyebabkan gangguan lambung.
Terima kasih sudah berkunjung di blog kami perawatkulit.blogspot.com
Salam