Menjaga Kulit Sikut, Tumit dan lutut
Menjaga Kulit Sikut, Tumit dan lutut - Pada beberapa kulit terkadang memiliki warna yang cenderung menghitam seperti area lutut, sikut dan juga tumit. Selain menghitam area tersebut terkadang menjadi tebal dan juga kering. Hal ini bisa dikarenakan area-area tersebut adalah tempat lipatan kulit yang membuat kulit dna pigmen menjadi menumpuk di suatu area.jika dibarkan saja selain dapat merusakpenampilan juga dapat beresiko mudah terkena penyakit kulit yang disebabkan oleh infeksi bakteri ataupun virus karena iritasi.
Di bawah ini adalah beberapa hal yang bisa anda lakukan untuk mengatasi kulit tebal, kering dan menghitam pada area lutut, tumit dan juga sikut :
Ada banyak sekali jenis pelembab yang bisa anda gunakan dan sudah bisa ditemui di toko-toko kosmetik. Pelembab yang baik tidak selalu yang memiliki harga mahal. Anda harus memperhatikan kandungan pelembab yang bisa membantu mengatasi masalah kulit kering, yakni :
Selain strategi mandi dan pemilihan pelembab yang disebutkan di atas andapun juga harus memperhatikan apakah kulit anda terlindungi dari terpaan sinar matahari dengan menggunakan tabir surya.gunakan tabir surya dengan spf 30 atau lebihyang memiliki keterangan ‘broad spectrum’ di labelnya.
Di bawah ini adalah beberapa hal yang bisa anda lakukan untuk mengatasi kulit tebal, kering dan menghitam pada area lutut, tumit dan juga sikut :
- Jangan terlalu lama mandi, apalgi mandi menggunakan air panas. Air panas dapat menghilangkan minyak pada kulit lebih cepat daripada air hangat. Mandi yang terlalu lama akan membuat kulit menjadi kering. Mandilah selama 5-10 menit saja perhari menggunakan air hangat.
- Anda bisa menggunakan pembersih yang tidak menggandung sabun atau pengharum yang terlalu keras, karena ini akan membuat kulit anda kering.
- Tepuk-tepuk handuk ke kulit anda setelah mandi atau setelah memberishkan wajah, tangan yang menjadikan kulit lebih lembab. Gunakan juga pelembab dalam jangka waktu tiga sampai lima menit setelah mandi agar kulit tetap lembab dan bisa bertahan lama.
Ada banyak sekali jenis pelembab yang bisa anda gunakan dan sudah bisa ditemui di toko-toko kosmetik. Pelembab yang baik tidak selalu yang memiliki harga mahal. Anda harus memperhatikan kandungan pelembab yang bisa membantu mengatasi masalah kulit kering, yakni :
- Ceramide. Ceramide adalah pelembab yang dapat mebantu kulit untuk menahan air. Bentuk sintetiknya mirip dengan substasi alami yang ada di bagian terluar kulit yang dapat menjaga kelembaban kulit.
- Dimenthicone dan gliserin. Dua kandungan ini dapat menarik air ke kulit dan menahannya di di kulit agar tetap lembab
- Asam hialuronat hampir mirip dengan ceramide yang dapat membantu kulit untuk menahan air.
- Lanolin, petrolatum, dan minyak mineral. Ketiganya dapat membantu kulit untuk menahan air yang diserap ketika anda sedang mandi.
Anda juga bisa membaca 6 Fakta Unik Tentang Kulit
Selain strategi mandi dan pemilihan pelembab yang disebutkan di atas andapun juga harus memperhatikan apakah kulit anda terlindungi dari terpaan sinar matahari dengan menggunakan tabir surya.gunakan tabir surya dengan spf 30 atau lebihyang memiliki keterangan ‘broad spectrum’ di labelnya.