Jenis Makanan Yang Dapat Merusak Gigi

Makanan Yang Dapat Merusak Gigi – jenis makanan yang dapat merusak gigi pada anak pada umumnya adalah permen. Rasa manis dan lengket pada permen itulah yang menyebabkan gigi anak menjadi mudah rusak dan berlubang, anak usia dini atau balita memang rentan dalam masalah gigi karena gigi anak masih tergolong  belum cukup kuat untuk mengatasi makanan lengket sehingga mudah rusak.

Makanan yang dapat merusak gigi anak selain itu adalah roti. Khususnya orang indonesia, anak – anak senang memakan roti dengan tambahan selai, coklat ataupun susu yang terlalu manis. Ibu dapat menyiasatinya dengan memperhatikan kebersihan gigi pada anak, selain itu makanan yang bergizi seperti sayur dan buah yang tidak terlalu asam. { Baca juga : 7 Cara Memutihkan Gigi Secara Alami }

makanan yang dapat merusak gigi susu

Makanan Yang Bisa Merusak Gigi


Banyak jenis makanan yang sebenarnya berbahaya untuk kesehatan gigi anda, khususnya makanan yang mengandung plak seperti kopi, plak menempel pada gigi sehingga dapat merusak gigi lebih cepat, warna gigi yang semula putih karena makanan atau minuman yang mengandung kafein dapat menjadi menguning. Ada baiknya memeriksa rutin gigi setiap 2 tahun sekali agar mengetahui lebih awal kerusakan gigi dan dapat segera di atasi.

Jeruk  Dan Lemon
Kandungan vitamin dalam buah ini memang sangat baik untuk tubuh. Namun rasa asam yang terdapat pada makanan tersebut dapat menjadi makanan yang dapat merusak gigi karena melunakan enamel gigi sehingga menyebabkan gigi menjadi sensitif.

Acar
Cuka dalam pembuatan acar atau manisan dapat merusak gigi anda.


makanan yang dapat merusak gigi dari dalam

Makanan Manis
Coklat, permen dan gula adalah makanan yang dapat merusak gigi anda. Seperti yang anda ketahui makanan ini memang bisa merusak gigi, alasannya karena makanan tersebut bersifat dapat mengendap karena kandungan asam di dalamnya. Makanan tersebut juga sulit di netralkan karena tidak mengandung protein. { Baca Juga : Tips Dan Cara Perawatan Gigi Palsu }

Soda Dan Alkohol
Soda dan alkohol dapat merusak gigi yang menyebabkan keries pada gigi sulit di hilangkan jika tidak segera di bersihkan. Saat gigi anda sedang dalam kondisi penambalan sangat tidak diperbolehkan mengonsumsi minuman ini, karena dapat merusak tambalan pada gigi anda. Minuman soda impor banyak mengandung flour. Sehingga cenderung mengakibatkan penguapan air liur dalam mulut sehingga kondisi lidah menjadi asam sehingga memicu timbulnya plak dalam gigi.

Makanan Bersuhu Berlebihan
Makanan yang dapat merusak gigi bukan hanya yang mempunyai rasa manis atau asam. Makanan yang bisa merusak gigi juga di karenakan suhu pada makanan. Makanan yang terlalu panas ataupun dingin akan memicu gigi menjadi sensitif, karena kerusakan email gigi selain itu makanan yang bersuhu berlebihan juga mengakibatkan kerusakan saraf pada gigi dan memicu terjadinya kanker.

Selai makanan yang dapat merusak gigi, kebiasaan buruk seperti merokok, juga dapat mempercepat kerusakan pada gigi anda. Kondisi kelainan makan atau bulumia dimana seseorang berkeinginan memuntahkan kembali makanannya, biasanya terjadi pada seseorang yang tengah diet, makanan yang dikeluarkan itulah menjadi makanan yang dapat merusak gigi.
Salam 

Subscribe to receive free email updates: